Selamat Datang Musim Hujan

Musim hujan telah kembali datang. Apasih yang langsung terlintas dalam pikiran ketika mendengar kata musim hujan? Dalam benak saya langsung terkenang keceriaan bermain di bawah derasnya air hujan, mandi hujan atau main hujan-hujanan istilahnya. Mungkin ada banjir terlintas, tapi banjir dal…

Penggalangan Dana Untuk Kejuaraan Pencak Silat

Laju kendaraan semakin kencang melintasi aspal jalanan menambah dingin semilir angin pengantar matahari tenggelam di ufuk barat sore itu. Seperti juga sore-sore sebelumnya, terik matahari dan debu jalanan mungkin sudah mulai akrab dengan kami yang telah sekian hari berupaya mengumpulkan donasi ata…

Numpang Ngopi Dan Belajar SEO Di Rumbel IT IIP Bekasi

Rumbel IT IIP (Institut Ibu Profesional) Bekasi "Om nanti jadi narsum SEO di acara saya yah" intinya demikian, saya lupa bagaimana kalimat persisnya kata-kata Mbak Virni dari Rumbel IT IIP (Institut Ibu Profesional) Bekasi saat menodong sekitar 2-3 bulan lalu. Membicarakan Search Engi…